rss

اَللَّهُمَّ انْفَعَنِى بِمَا عَلَّمْتَنِى وَعَلِّمْنِى مَايَنْفَعُنِى وَارْزُقْنِى عِلْمًا يَنْفَعُنِى
“Ya Allah, jadikanlah aku berguna bagi masyarakat dengan ilmu yang Engkau berikan kepadaku dan ajarilah ilmu pengetahuan yang berguna untuk diriku

Minggu, 22 Agustus 2010

WINDOWS EXPLORER DENGAN BACKGROUND

Hari ini saya mau berbagi cara bagaimana membuat background gambar pada window explorer yang biasanya tampilannya putih bersih. Pengen tahu caranya?? cukup sederhana kok, gak pake ribet.
berikut langkah2nya:
1.Pilih file gambar(JPEG, JPG, PNG ) yg akan dipake buat background, beri nama: IMAGE
lalu simpan pada Drive/ root folder paling awal, semisal C: D: : dst
ingat Drive/ folder root pertama loh yah?



sebagai percobaan bagi yang punya flask disk bisa disimpan di Drive Flash disk anda

2.Buka program NotePad : Start> all Program >accessories>> Notepad.
"Copy" tulisan dibawah ini lalu "Paste" di notepad yg sudah dibuka td.
~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~
[.ShellClassInfo]
IconFile=autorun.exe
IconIndex=0
ConfirmFileOp=0

[{BE098140-A513-11D0-A3A4-00C04FD706EC}]
Attributes=1
IconArea_Image=IMAGE.jpg
IconArea_Text=22222222


[ExtShellFolderViews]
{BE098140-A513-11D0-A3A4-00C04FD706EC}={BE098140-A513-11D0-A3A4-00C04FD706EC}
{5984FFE0-28D4-11CF-AE66-08002B2E1262}={5984FFE0-28D4-11CF-AE66-08002B2E1262}

3. Lalu simpan dengan nama: Desktop.ini > save As Type > All Files
save di Drive/ root folder yg sama dengan file IMAGE td!ingat, harus ditempat yang sama dengan file bernama "image" yang telah anda simpan tadi.


Ingin melihat hasilnya, coba Klik kanan> Explore > Drive / folder yg menyimpan data2 diatas . dan lihat hasilnya!!!!

kuncinya adalah di tulisan berikut:

IconArea_Image=IMAGE.jpg
jadi kalau ingin merubah dengan gambar yang lain ya diganti aja file gambarnya dan ganti nama file gambar tersebut dengan nama image.
Selamat Mencoba dan semoga bermanfaat.

0 komentar:


Posting Komentar

Situs Jual Beli Populer

Best Sponsored

Sponsored by

SMS GRATS

Fans Blogger Unsika

Blogger Karawang
 

Google Adsense

followers

English French German Spain Italian Dutch

Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified
by : BTF